Wednesday, May 13, 2020

OPTIMISME

"Hai ibu, besar imanmu, maka jadilah kepadamu seperti yang kaukehendaki." 
(Matius 15:28).

"Optimisme adalah keyakinan yang membawa pada pencapaian. Tidak ada yang dapat dilakukan tanpa harapan dan kepercayaan diri."
(Helen Keller)

Iman itu lebih dari sekedar optimisme. Sekalipun awan pekat berada di atas kepala kita, tetaplah imani akan hadirnya terang matahari yang akan menyinari kehidupan kita. Pandemi C19 ini bagaikan awan pekat tersebut, tetapi tetaplah imani bahwa sinar sukacita dan kebahagiaan hidup akan melingkupi kehidupan kita, saat ini juga.

Saturday, May 2, 2020

FIRMAN TUHAN


Alkitab terdiri dari 66 buku
       1.      39 PL
       2.       27 PB

Alkitab dari segi isi dibagi menjadi 4 bagian
      1.      Sejarah, 22 buku
      2.      Nubuatan, 21 buku
      3.      Surat, 21 buku
      4.      Syair, 2 buku
       Waktu penulisan kurang labih 1600 tahun

Nubuat Tentang Kristus Dalam Perjanjian Lama



1. Nubuat Tentang Kelahiran Yesus

Bagaimana Yesus Dilahirkan
  • Yesaya 7:14 Sebab itu Tuhan sendirilah yang akan memberikan kepadamu suatu pertanda: Sesungguhnya, seorang perempuan muda mengandung dan akan melahirkan seorang anak laki-laki, dan ia akan menamakan Dia Imanuel.
  • Nubuatan ini akhirnya digenapi dalam Mat 1:23

RENUNGAN ULANG TAHUN



Salom …
Keluarga besar Ibu M... dan
Seluruh GMAHK SSC Padalarang
Dan Undangan sekalian …

Sore hari ini, kita patut bersyukur kepada Tuhan atas satu peristiwa yang membuka wawasan kita untuk melihat kebesaran Tuhan dalam sebuah acara yaitu Ucapan syukur atas genapnya usia ibu M yang ke 62, yang juga bertepatan dengan 40 hari meninggalnya Alamarhumah Ibu G L M anak ke 2 putri pertama dari Ibu M.

GOSIP

Tempat          : Alam atau Ruangan

Peserta           : 6-10 peserta tiap kelompok

Waktu            : 20 menit


Cara Bermain


  • kelompok yang sudah ada berdiri berbaris menghadap menghadap punggung temannya
  • pemimpin acara memberikan kertas yang berisi cerita pendek kepada orang yang berdiri dibagian belakang untuk menghafalkan.
  • Setelah peserta bagian belakang menghafal maka ia akan menepuk pundak teman yang ada di depannya dan membisikkan cerita yang telah di hafal. demikian seterusnya sampai pada peserta terdepan
  • Peserta terdepan akan menceritakan ulang apa yang telah di dengarkannya dari temannya. dan juri menilai apakah sesuai dengan cerita yang di berikan pada peserta terbelakang/
  • permainan ini dimainkan bergantian antar kelompok.

Hidup yang Kudus


                
Imamat 10:10 Haruslah kamu dapat membedakan antara yang kudus dengan yang tidak kudus, antara yang najis dengan yang tidak najis,

Hidup kudus
Menguduskan diri berarti menjauhkan diri dari hal-hal yang jahat.
Allah kita adalah Allah yang Maha Kudus, karena itu sebagai anak-anak-Nya, kita juga harus hidup kudus seturut dengan kehendak-Nya. Sebab tanpa kekudusan tidak seorang pun akan melihat Tuhan.

Friday, May 1, 2020

Menghargai Teman


Seekor anjing, berada di tengah jalan menjaga anjing lain yg mati karena tertabrak mobil.
Dengan menggunakan kakinya,
anjing tersebut berusaha membangunkan temannya.

Dia terus berusaha mendorong temannya yg telah mati ke menepi ke sisi lain jalan, tetapi dia tidak sanggup melakukannya.
Ketika orang-orang mau menolongnya,
dia menyalak, mengusir mereka yg mendekati temannya yg telah mati.